Mengatur Format Title Halaman Web dengan CSS

Mengatur Format Title Halaman Web dengan CSS - Title atau judul merupakan kepala dari apa yang dibahas. Dalam kaitannya dengan website title merupakan tulisan pendek yang merupakan ringkasan dari materi yang disampaikan didalam website. Karena judul adalah hal yang pertama dibaca, maka alangkah baiknya jika dibuat semenarik mungkin dari segi kalimat ataupun penampilan (style).  Title yang berada pada halaman Website bisa kita tampilkan semenarik mungkin dengan style CSS. Untuk menuliskan judul dengan style CSS bisa memperhatikan beberpa contoh penggunaan style CSS pada title berikut ini.


Beberapa contoh mengatur format Title Halaman Web dengan CSS

Menambahkan warna latar belakang ke dalam judul

h1{
    background-color: #3f9;
    color: #060;
    font: 25px cursive;
    padding: 8px;
}



Memberi garis bawah pada judul

h1{
    text-decoration: underline;
    font: 25px cursive;
}


Style heading h1 h2 h3

h1{
    background-color: #3f9;
    color: #060;
    font: 25px cursive;
    padding: 8px;
    font-weight: bold;
}
h2{
    text-decoration: underline;
    font: 20px fantasy;
    color: blue;  
}
h3{
    font: 18px monospace;
    color: black;
    text-shadow: 0 0 0.2em #4db2ec;
    border-bottom: dotted #4db2ec thin;
}


Cukup sekian postingan dari saya tentang Mengatur Format Title Halaman Web dengan CSS. Semoga bermanfaat dan terima kasih.
Mengatur Format Title Halaman Web dengan CSS Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

Posting Komentar