Cara Mengatasi Template Rusak Akibat Terlalu Banyak Mengganti Template Blog

Cara Mengatasi Template Rusak Akibat Terlalu  Banyak Mengganti Template Blog- Masalah yang timbul ketika kita sering gonta-ganti template blog adalah banyak elemen yang tidak sesuai dengan template, banyak gadget terpasang yang terulang hingga kolom postingan yang ada banyak dan parahnya lagi semua elemen tersebut tidak dapat dihapus secara manual. Kalau kita jeli dan berkompeten di pemrograman HTML mungkin masalah tersebut bukanlah hal yang serius. Namun bagi para pemula justru hal tersebut yang bisa membuat putus asa. Karena saya sendirri mengalami template rusak ketika saya sering menggonata-ganti template dengan template yang didapat dari internet, maka saya ingin menulis artikel singkat ini.


Cara yang agak ribet untuk mengatasi eror tersebut adalah dengan mengubah script html blog kita. Namun cara yang paling mudah adalah seperti berikut:
  • Masuk ke dalam blogger, kemudian buka pengaturan template blog anda.

  • Klik Edit HTML.
  • Hapus semua script yang ada.
  • Bukalah template (ekstensi .xml) yang anda punya dengan editor Notepad datau Notepad++.
  • Copy semua Script yang ada pada Notepad.
  • Paste ke dalam Blogger Edit Template, kemudian Save Template.
  • Bukalah Blog anda.



Cukup sekian postingan dari saya kali ini. Semoga bermanfaat dan terima kasih.
Cara Mengatasi Template Rusak Akibat Terlalu Banyak Mengganti Template Blog Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

Posting Komentar